Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sinopsis Film 13 Hours: The Secret Soldiers Of Benghazi (2016)




Sinopsis Film 13 Hours: The Secret Soldiers Of Benghazi (2016)

Film 13 Hours: The Secret Soldiers Of Benghazi (2016) disutradarai oleh Michael Bay, ceritanya merupakan based dari kisah nyata (true story) yang terjadi di Libya pada tahun 2012. Film ini mulai rilis di bioskop pada 29 Januari 2016, yang dibintangi oleh James Badge Dale, John Krasinski, Toby Stephens, Pablo Schreiber. Di bawah ini adalah sinopsis film 13 Hours: The Secret Soldiers Of Benghazi (2016).

Pada tahun kesebelas dari terjadinya serangan 11 September, sekelompok militan Islam menyerang kantor diplomatik Amerika dan sebuah komplek CIA Annex di Benghazi, Libya. Empat orang warga Amerika termasuk Duta Besar AS J. Christopher Stevens tewas dalam serangan tersebut. Sebuah tim keamanan yang terdiri dari enam orang anggota dibentuk dan dikirim untuk membela para korban, dan juga warga Amerika yang tersisa.

Jenis Film: Action | Drama | Thriller | War
Rilis Global: 17 Maret 2016




Film 13 Hours: The Secret Soldiers Of Benghazi (2016)