Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Foto Macro Bunga Krokot Jepretan Hari Ini

Foto Macro Bunga Jepretan Hari Ini


Foto Macro Bunga Jepretan Hari Ini

Aku punya pohon krokot yang aku tanam di pot bunga. Bibitnya aku ambil dari depan cafe kepunyaan kenalan dan aku memetiknya untuk aku tanam. Bunga krokot ada banyak jenis warna, yaitu pink, merah, putih, dan kuning, hari itu aku hanya memetik benih bunga yang berwarna pink agak ungu-an.

Setelah berhasil tumbuh di pot dengan subur, pohon bunga krokot mulai berbunga setiap hari di waktu pagi, dan sorenya akan layu. Hari ini aku sempatkan untuk memotret bunga tersebut sebelum layu di waktu sore dan inilah hasilnya:

Foto Macro Bunga Krokot:


Foto Macro Bunga Jepretan Hari Ini

Foto Macro Bunga Jepretan Hari Ini

Foto Macro Bunga Jepretan Hari Ini

Foto Macro Bunga Jepretan Hari Ini

Foto Macro Bunga Jepretan Hari Ini


Bunga krokot, pohonnya sangat mudah untuk tumbuh, dalam menanamnya tidak perlu mencabut dengan akarnya, tapi potong saja tangkainya dan tanam di tanah, akan bisa hidup. Jangan lupa untuk menyiramnya pagi dan sore. 

Foto-foto di atas termasuk jenis foto macro atau makro yang aku ambil dengan menggunakan camera slr canon. Dalam memotretnya aku menggunakan ISO 200, f4.

Post a Comment for "Foto Macro Bunga Krokot Jepretan Hari Ini"