Justice Is Relative
Pernah lihat film dark justice atau the punisher yang hukum dijalankan sendiri dikarenakan kurang tegasnya hukum yang berlaku,boleh dibilang sekarang ini mungkin sudah terjadi yang namanya keadilan hitam yang terinspirasi dari film-film tersebut.
Justice Is Relative
Bila dilihat sekarang ini hukum boleh dibilang berpihak kepada orang yang berduit dan kaya sedangkan kepada kaum dhuafa dengan tegas akan selalu dipaksakan dan tidak ada yang mampu untuk melawannya.sebagai contoh seseorang yang hanya mencuri kartu perdana seharga 10 rb dipidanakan,seorang yang mencuri setangkep pisang dipidanakan padahal pisang tersebut untuk makan keluarganya.sedangkan para koruptor,para penghisap harta rakyat miskin bisa bebas melenggang keluar negeri hanya bermodal muka tembok,mereka dengan bebas berbicara bohong tanpa adanya penyesalan apalagi rasa berdosa dalam diri mereka,pakah ini yang namanya keadilan? Justice Is Relative
1 comment for "Justice Is Relative"